13 Februari 2014

Cerita Rakyat Dari Bengkulu




        Cerita rakyat adalah cerita yang berasal dari masyarakat dan berkembang dalam masyarakat. Ada dua jenis cerita rakyat: puisi dan prosa. Cerita rakyat dalam bentuk prosa terdiri atas dongeng, legenda, dan mite.

        Dalam buku ini dimuat sepuluh cerita rakyat yang berasal dari Bengkulu. Di antaranya 
  1. Seyembara Pandai Tidur 
  2. Asal Mula Pohon Enau 
  3. Batu Kuyung 
  4. Puyuh yang Cerdik 
  5. Si Kancil Jahil 
  6. Sang Piatu 
  7. Batu Amparan Gading
  8. Api dan Angin dalam Kertas 
  9. Siput Memuji Buntut
  10. Karena Budi

      Cara penyajian yang menarik dan penggunaan bahasa yang sederhana membuat buku ini pantas dibaca oleh anak-anak bahkan oleh para guru, orang tua dan siapa saja yang berminat pada cerita rakyat Indonesia. 

Link Download :  pCloud | Mega
Link Alternative: Yandex Disk | Mediafire


Semoga buku ini bermanfaat bagi pembaca sekalian ^_^ 
Terima kasih...

0 komentar:

Posting Komentar